Home

Monday, November 28, 2011

Libur Telah Tiba!!!

Libur telah tiba
Libur telah tiba
Hore, hore, horeeeeeeeee!!!!!
(nyanyi dengan gaya Tasya)

It's the holiday season!!!! Akhirnya, setelah 5 bulan sekolah dan menempuh ujian sekolah, gua pun dikasih jatah LIBUR oleh sekolah. Liburnya juga gak nanggung-nanggung men!!! mulai dari awal Desembar sampai awal Januari! keren kan? mimpi apa ya gua sampe bisa libur sebulan gini? *mikirmikir

Ya kalo di Brunei emang gini, libur kenaikan kelas itu biasanya sebulan. Kurang baik apa coba Mendiknas disini? Pengertian banget ya sama murid-murid mereka. uuugghh jadi cinta banget deh. maajiw yaaaaa :*

Hoeeeeekkksssss!

Ok, kembali ke laptop.
Sebenernya gua seneng bisa libur lama, tapi.......ya! ada tapinya. Tapi gua bingung mau ngabisin waktu liburan gua dengan melakukan apa. Bingung mau kemana, mau ngapain, sama siapa, pokoknya bingung deh #kemudian galau

Masalah 'kemana' sih mungkin ada beberapa tempat yang pengen gua datengin, tapi transportasinya ga ada cuy. Disini kaga ada angkot, taksi, becak, delman dan kawan-kawannya. Jadi orang orang sini sangat bergantung pada mobil pribadinya. Sedangkan gua? SIM aja belom punya, mobil dipake bokap kerja. apes banget dah.

tiba-tiba jadi kangen sama angkot..........


Nah, 'sama siapa' nya yang gua bingung. Kebanyakan temen-temen gua pergi berlibur, menghabiskan liburan mereka dengan pergi ke luar negeri, meninggalkan gua disini sebatang kara  #miris

Kalo kedua itu udah gak mungkin, 'mau ngapain' pun jadi bingung lagi. Yang awalnya gua 'seneng banget' karena liburan panjang, sekarang gua jadi 'galau banget' karena liburan panjang. Sepertinya, gua bakal menghabiskan liburan panjang ini di penjara.....eh salah, di rumah gua yang tercinta :)

Tapi diem di rumah sebulan bukan maksudnya gua tidak melakukan apa-apa. Gua udah bikin daftar kegiatan buat liburan kali ini, contohnya: gula, garem, sabun, shampo, eh salah itu daftar belanjaan. Yang bener adalah, jogging/olahraga tiap pagi, bikin lagu, belajar buat persiapan taun depan, dll.

Oh iya, gua harus garis bawahi jogging/olahraga tiap pagi. Di bold juga boleh deh, jogging/olahraga tiap pagi. Kenapa? karena berat badan gua selalu nambah tiap gua cek. Gua jadi berhipotesis, timbangannya yang rusak atau berat badan gua yang naek. Setelah dilakukan tes, akhirnya gua milih hipotesis yang pertama. (udah kaya bikin karya ilmiah -__-) tapi ini fakta! dan kegiatan ini harus, gua ulangin, HARUS! gua lakukan, demi imej gua.(?)

Di daftar kegiatan gua, paling bawah ada HIBERNASI. Tau kan apa artinya? HIBERNASI menurut Wikipedia adalah

"Hibernasi adalah kondisi ketakaktifan dan penurunan metabolisme pada hewan yang ditandai dengan suhu tubuh yang lebih rendah, pernafasan yang lebih perlahan, serta kecepatan metabolisme yang lebih rendah. Hewan yang melakukan hibernasi berusaha menghemat energi, terutama selama musim dingin sewaktu terjadi kelangkaan makanan, membakar cadangan energi, lemak tubuh, dengan perlahan. Hibernasi dapat terjadi selama beberapa hari atau minggu, tergantung dari spesies, suhu sekitar, dan waktu"
  
Pendeknya, Tidur Lama.

Gua memang merencanakan untuk tidur selama sebulan ini. Daripada melakukan hal-hal negatif mendingan gua tidur sebulan. Siapa tau gua bisa masuk Guinness World Book of Records (bener gak tuh?) sebagai 'Manusia Paling Lama Tidur'. Tapi sepertinya rencana itu harus dibatalkan, dengan alasan situasi dan kondisi yang tidak memadai.


So, we'll see lah apa yang akan terjadi selama sebulan ini. Mungkin Tuhan akan ngirim orang untuk ngajak gua pergi atau ngirim kasur King size super empuk supaya gua bisa hibernasi.


Oh iya, gua juga mau ngucapin Selamat Tahun Baru Islam 1433H dan selamat berjuang bagi teman-teman gua di Indonesia yang akan menempuh Ujian Akhir Semester. Goodluck guys!

Segitu dulu deh. Nanti disambung lagi.

Ciao.

Saturday, November 5, 2011

Unbreakable Rules

It's that time of the year again. That time when we actually have to see the cruelness of this world. The cruelness that some people just can't stand, including me. Yes, it involves sharp tools. Yes, it involves blood and yes, it involves death. The worst thing about this 'not so important' event, wait let me rephrase that, the worst thing about this 'very important event' is seeing an innocent thing or being getting killed, or in other words, getting slaughtered.

This so called phenomenon can only be done once a year by Muslim people. Oh, so now I'm bringing religious matter into my blog? well don't worry, I won't make fun or criticize any religion in my blog :)
Ehem.....back to the topic, so now I guess some of you know what this 'event' is and to feed your curiosity, here's a little picture I would like to share. Just for you to figure out what I was talking about.


Aren't they the cutest thing ever????? hahahahaha



The event I was talking about is Eid Al Adha. It's the day when Muslims are told to slaughter a lamb, sheep or a cow to show their gratitude in life (if they can and afford to buy these animals).

Isn't it a little unfair for them to get slaughtered once a year? I mean come on people, look at their cute-innocent eyes!!! I'm sure they didn't do anything wrong. Not that I know of. But it's already the rules, no one can't change it and we may as well accept it. Besides, they produce meat which we eat from. And I mean good meat.

So I guess that's all about this post. I just want to show a little sympathy for our little friends. Hope they have a good life in heaven and I hope they don't get slaughtered again there. Oh, and most importantly, HAPPY EID AL ADHA TO ALL MUSLIMS IN THE WORLD!!!!!!!!

Au revoir!

Thursday, November 3, 2011

I don't know what title I should give for this post

It's been hard lately. Life's been hard lately. I don't know why, but maybe it's because the issues that I'm facing right now really stress me out. Either it's school issues, love issues or family issues, they all wear me out.

So, I just finished my exams recently, and as a normal person, I expect a nice-long holiday after doing my exams. But noooooo, I have to wait for another month till I can enjoy my holiday and until then, I have to go to school every single day just to get my self bored. Great.

That's only one part the problems I'm facing. The other is that I just lost someone important, no not dead, 'she' walked away. Let me make that clear, I just had my heart broken, again. It hurts, it really does. I don't know why, but when it comes to love issues I get all sensitive. I grieve a lot and probably cry too. That's the side that I rarely show to people. Well I should stop telling you about my love issue, too personal. The only thing I can tell you is that I feel like shit right now.

uh....sorry. cursing.

There are reasons why I tell all my issues here. One, I got no one to tell all the problems I'm facing. I know, it's sad. It's like I've got no friends at all and I look like an anti-social person. But that's not true. I have friends, lots of them, but I don't think they're the people that I can tell my problems to. Second, if I'm not mistaken, blogs are just like diaries or journals that you can tell all your stories to. It's a good place to share, without even thinking that everyone in this world can read your blog. So just be careful with what you post.

Those are some issues I'm facing right now. I know it's nothing and it's not even that big to be stressed. But I take things seriously, at least when it comes to this matter. My life is just full of shit man. And lately, it's been pretty fucked up.

uh.....sorry. cursing again. I should stop that.

Well thanks for reading. I'm sorry I cursed a lot. I just can't help it.
Ciao.

Tuesday, November 1, 2011

One of the best cover ever!!!

Okay. Check this out.

Pasti banyak orang yang tau sama lagunya Alicia Keys - If I Ain't Got You. Kalo gak tau berarti gua asumsikan orang-orang yang gak tau adalah fans berat boy band/girl band yang lagi marak sekarang hahahaha
ehem....okay, gak gitu juga. Tapi bagi yang belum tau gua kasih lagu+videonya.




Ini lagu udah lumayan lama sih, di release sekitar tahun 2004. Tapi menurut gua lagunya masih enak buat di denger, apalagi kalo lagi galau (curhat) ditambah liriknya yang lumayan dalem, lagu ini cocok banget buat yang  lagi gundah gulana.


Tapi bukan itu intinya.
Waktu gua lagi liat-liat youtube, gua nemu video Maroon 5 ngecover atau ngedaur ulang lagu ini. Dan waktu gua play, gua gak bisa ngomong apa-apa. Speechless men!!! biar gak penasaran, lu liat sendiri deh.


Gila ya. Bagus banget. Sampe cengo gua liatnya.
Emang sih Adam Levine (vokalisnya) punya suara yang khas dan bagus jadi orang-orang gak heran kalo dia bawain lagunya juga bagus. Tapi ini lagu cewek men, dan bagi seorang cowok itu susah banget buat bawain lagu-lagu cewek. But he did it just fine. Well done Adam, well done.

Kadang gua bermimpi punya suara seksi kaya dia. Dengan badan yang seksi juga dan tato dimana mana, mungkin gua bisa jadi primadona bagi setiap wanita (oke ini lebay).

Udah dulu ah. Mau ke tukang tato dulu masang tato yang banyak, biar kaya Adam Levine.
Ciao